Sebagian orang memiliki kecintaan mengoleksi perangko untuk mengenang sejarah, baik sejarah perkembangan tokoh ternama atau perkembangan perangkat pos itu sendiri. Di lamongan, seorang kolektor, memikili sebanyak seribu enam ratus perangko kuno dari 58 negara. Menariknya, dari sikapi mengenang sejarah ini, ternyata membuahkan rezeki karena tak sedikit perangko kuno dibeli kolektor lain dengan harga mahal.
Sugeng rahmad ardiansyah, warga desa sukodadi, kecamatan sukodadi kabupaten lamongan ini, tidak pernah menyangka bahwa hobinya selama ini bakal menjadi rezeki tersendiri.
Sejak tahun 1982, bapak yang kini memiliki tiga anak ini gemar mengoleksi perangko yang berasal dari berbagai negara. Perangko yang dikumpulkan ini, berasal dari 58 negara. Mulai dari amerika serikat hingga perancis.
Secara keseluruhan, jumlah perngko yang dimiliki sugeng sebanyak seribu enam ratus edisi. Usia perangko ini mulai 5 hingga mencapai 400 tahun.
Perangko paling tua koleksi warga lamongan ini, berasal dari amerika serikat dengan gambar presiden amerika pertama george woshington, dengan tahun pembuatan 1863.
Sedangkan perangko yang paling mahal adalah perangko yang tertera tulisan w-w-f, yaitu jenis perangko langkah keberadaannya di dunia. Rata-rata perangko jenis ini bergambarkan binatang satwa yang sangat langkah.
Selain itu, warga sukodadi ini juga mempunyai koleksi perangko dalam negeri pada presiden sukarno . Koleksinya lengkap, mulai dari awal sukarno berkuasa hingga suharto lengser.
Menurut sugeng rahmad ardiansyah, perangko yang dimilikinya ini ia kumpulkan sejak masih s-m-p. Selain melakukan pencarian secara langsung, ia juga melakukan pertukaran dengan teman-teman sesama filateli dari berbagai negara.
Menariknya, dari aksi mengenang sejarah ini, ternyata membuahkan rezeki karena tak sedikit perangko kuno dibeli kolektor lain dengan harga mahal. Yaitu antara 500 ribu hingga jutaan. Bahkan seluruh perangko sugeng pernah ditawar dua milard oleh kolektor dari belanda. Namun karena kurang pahamnya bahasa inggris akhirnya penawaran tersebut batal.
Saat ini, perangko-perangko koleksi sugeng rahmad ardiansyah ini diburu oleh banyak kolektor dunia, padahal semula sugeng mengumpulkan perangko hanya sekedar hobbi untuk mengenang sejarah.
21 komentar:
bisa tampilkan perangko luar tahun 1980an boss..?(yang banyak dicari)
Om saya punya yg gambar orang utan gendong anak nilai nyav75rupiah..ada tulisan wwf nya..itu termasuk yg dicari bukan om?klo di jual kira2 berapa om?
Ssya mau jial perangko sukarno dan tokoh dunia lainnya ( barang langka ) hub : 085710674130
Saya mau jual perangko bung karno edisi 100 tahun.hub (081290740377)
ada smua ni prangko lws
cek lokasi tangerang liht cocok byr hubngi 083871400502
Sy ada perangko Thomas Jefferson,Abraham Lincoln,adisi soekarno yg blm pernh terpakai sbnyk 20 pcs, Jack London, US 2 dan 3 cent. Minat hub: 085648562751
Dijual perangko kuno indonesia dan luar negeri. Minat hub : 083863382012
Di jual perangkok langka luar dalam negeri..
Minat 081262955208
Di jual perangkok langka luar dalam negeri..
Minat 081262955208
Saya punya berbagai perangko kuno nederland indie, minat silahkan wa di o85101234867.
Dijual perangko kuno dlm dan luar negri usia 35 tahun ke atas ... hubungi 082244836767
Di jual berbagai perangko kuno yg sudah di cap/ belum dicap. Barang asli 100% boleh dicek. Jika minat silahkan hub no/wa :083821826978
Saya dikasih tmn saya perangko wereld jamboree ada yg di stamp pos surabaya sm ada yg blom dipake...check keasliannya gmn caranya ya dia beli di belanda 3thn lalu...tolong bantuannya
Sy ada koleksi prangko 3 album dlm & luar negri thn 80an...minat hubungi sms/wa 0895347328515
Saya punya banyak prangko kuno bahkan ada dari tahun 1945 bahkan saya punya prangko yang langka di dunia. Saya sudah cek di google harganya. Saya punya 3 album prangko kuno prangko indonesia maupun luar. Jika berminat boleh hubungin saya ya 089523898245 terimakasih :)
Saya punya banyak prangko kuno bahkan ada dari tahun 1945 bahkan saya punya prangko yang langka di dunia. Saya sudah cek di google harganya. Saya punya 3 album prangko kuno prangko indonesia maupun luar. Jika berminat boleh hubungin saya ya 089523898245 terimakasih :)
Ada yag minat perangko Francaise tahun 1897..asli..WA 087825003635..
Sya ada 195 perangko berbagai mcm jenis.info lbh lanjut hub.082364032949/W.A
Saya ada perangko jaman kemerdekaan dan gambar presiden soekarno dan soeharto , bagi yang minat hubung 0816670403
Saya punya banyak perangko' belanda' japan' bulgaria' huria' indonesia. Ada yg dr thn 1958(dibawahnya jga ada) Minat serius hub 081398505017 (wa)
Jual 2 album lebih prangko dalam dan luar negeri semua di bawah tahun 1991 s/d 1964 kondisi terawat dan baik ( segel). Bahkan banyak yang masih satu set ( Seri binatang purbakala Australia lengkap belum di sobek dan bersegel plastik). Semua Di bawah 10 jt. Minat Wa 082375056088 hp 089631957669
Posting Komentar